BIOS ( BASIC INPUT OUTPUT SYSTEM )

Bookmark and Share
Bios merupakan sekumpulan program yang di simpan pada ROM ( Read Only Memory ) yang di gunakan untuk melakukan tugas-tugas dasar sebagai contoh mentransfer data dan mengendalikan instruksi peralatan FDD, hardisk, keyboard dan sebagainya
Contoh Gambar Menu Bios



ICBIOS
Yang di maksud dengan ICBIOS ialah jenis memori Rom yang di buat dan diisi oleh pabrik pembuat motherboard itu sendiri dengan program dasar komputer. BIOS ini akan membaca atau mendeteksi setiap perangkat input dan output yang terpasang pada motherboard. ICBIOS yang sering dan banyak kita temukan adalah buatan dari Award, AMI dan Poenix

Contoh Gambar IC BIOS



Sebagai tempat bernaungnya seluruh komponen, motherboard harus mampu dan dapat mengenali berbagai macam komponen yang terpasang padanya. Untuk mengenali komponen tersebut motherboar membutuhkan bios, Selain itu bios juga berfungsi melakukan proses posting, memangil system operasi dan menjaga kestabilan kinerja system.
Untuk motherboard tipe baru, ada baiknya untuk dilakukan update bios terlebih dahulu jika memang ada dan tersedia versi BIOS yang baru. Sering kali bios yang terdapat pada motherboard belum menstabilkan dan kinerja yang maksimal. BIOS sendiri terdapat pada sebuah chip memory type EEPROM (Electrically Erasable Programmable Read Only Memory ) atau Flash room yang saat ini umumnya memiliki kapasitas sebesar 2 MB.
Menu didalam BIOS berbeda-beda berdasarkan jenis dan merk motherboard yang digunakan. Oleh karena itu, yang akan dibahas kali ini adalah yang bersifat umum dan mempunyai kesamaan fungsi dengan jenis BIOS lainnya. Menu-Menu yang ada pada bios diantaranya.
Standard setup
Advance setup
 Chipset Features setup
Power Management Setup
 Load Bios Setup
Peripheal Setup
 Supervisor Pasword
User Pasword
 Auto Detect Harddisk
Save and Exit Setup
Exit witbout Saving

ARTIKEL TERKAIT:

{ 1 comments... Views All / Post Comment! }

Anonymous said...

bagus broo. tanks

Post a Comment

_____ Komentar Yang Berbau Spam Akan Saya Hapus _____